Visi dan Misi
Visi dan Misi
Visi
Menjadikan SMAN 1 Pasir Penyu sebagai Badan Publik yang informatif dan kredibel dalam pelayanan informasi publikMisi
- Menjamin akses informasi publik sesuai Undang-Undang No. 14 tahun 2008 tentang keterbukaan
informasi publik- Meningkatkan kualitas layanan informasi publik
- Meningkatkan profesionalisme SDM layanan informasi publik
- Memperkuat sarana prasarana dalam rangka efisiensi dan efektfitas layanan informasi publik
- Meningkatkan pengelolaan dokumentasi informasi publik.
Komentari Tulisan Ini
Kepala Sekolah

Ahmad Asli, S.Pd
Sambutan Kepala Sekolah Puji syukur kehadirat Allah Tuhan Yang Maha Esa atas terbitnya Website SMA Negeri 1 Pasir Penyu. Web…
Tautan
Jajak Pendapat
Beri Rating Layanan Kami